Thursday, November 30, 2023

Rudy Tabootie

Rudolph Bartholomew Tabootie, atau yang lebih dikenal dengan nama Rudy Tabootie, adalah karakter utama dan pemeran protagonis dari serial ChalkZone. Rudy memiliki tubuh kecil dan rambut berwarna cokelat, serta memiliki dua gigi yang menonjol seperti kelinci. Rudy sendiri adalah siswa kelas lima SD yang sangat suka menggambar, tetapi dia sering sekali di-bully oleh teman sekelasnya, Reggie.


Karena kesal dengan Reggie, Rudy pun menggambar kartun pahlawan “Snap” yang mengalahkan Re...selengkapnya

from KASKUS - Forum Threads https://ift.tt/mJ3Y8Qf

No comments:

Post a Comment